Kerja Bakti Bersama Kelurahan Gladak Anyar di Taman GA ( Gladak Anyar )
Kegiatan kerja bakti di atas dilaksanakan dalam rangka menumbuhkan partisipasi masyarakat agar peduli dan ikut memiliki Taman GA sebagai Taman Publik dan sebagai ruang terbuka hijau ( RTH ),...